Babinsa Kodim Mamasa ajak masyarakat bersihkan jalan dan saluran air

    Babinsa Kodim Mamasa ajak masyarakat bersihkan jalan dan saluran air

    Mamasa, - Babinsa Koramil 1428-01/Mamasa mengajak dan menggerakkan masyarakat untuk melaksanakan pembersihan jalan serta pembersihan parit kanan-kiri jalan di Desa Sepakuan Kecamatan Balla Kabupaten Mamasa, Rabu (04/09/2024)

    Danramil 1428-01/Mamasa Lettu Inf Muhammad Arif mengatakan, " kegiatan ini merupakan instruksi dari komando atas tentang menumbuhkan semangat gotong royong yang melibatkan TNI dan Masyarakat".

    "Salah satu kegiatan gotong royong yang dilakukan yaitu membersihkan saluran air untuk mengantisipasi bencana banjir dan mencegah munculnya wabah penyakit serta menimbun jalan yang berlobang agar warga bisa dengan mudah melewati jalan.

    "Melalui kegiatan ini, diharapkan kesadaran masyarakat dalam menjaga kebersihan dan lingkungan dapat meningkat, dengan tidak membuang sampah sembarang tempat, " jelas Danramil.

    mamasa
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Kodim Polman Bersama warga Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Kolaborasi Koramil Bambalamotu Kodim 1427/Pasangkayu,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kodim 1418/Mamuju dan Polresta Mamuju Gelar Patroli Gabungan Jelang Pilkada Serentak 2024
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    Dukungan Moril dan Teknis, Babinsa Kodim 1401/Majene Dorong Semangat Petani

    Ikuti Kami